Tabungan SINAR
Merupakan produk simpanan berupa tabungan yang diperuntukkan bagi penabung perorangan, kelompok, maupun lembaga berbadan hukum.
Keunggulan :
- Dijamin Oleh LPS (Lembaga Penjamin Simpanan)
- Bebas biaya administrasi bulanan
- Setoran awal tabungan Rp. 10.000,-
Syarat & Ketentuan Pembukaan :
- Menyerahkan FC KTP kepada petugas bank (CS atau Funding Officer)
- Mengisi Form Pembukaan
- Melakukan setoran tabungan bisa dilakukan secara tunai atau transfer
Share This Saving Product